Wednesday, February 1, 2017

Backlink Seo Yang Di Sukai Oleh Mesin Pencari

Ketika datang ke mesin pencari optimasi, para ahli sepakat bahwa SEO yang baik seringkali memiliki backlink yang berkualitas sebagai salah satu pilar nya. Semakin banyak backlink atau inbound link situs web memiliki, semakin baik posisinya di peringkat mesin pencari.


Backlink juga menjadi tolak ukur saat mesin pencari melakukan evaluasi sebuah website. Dan berikut adalah beberapa cara untuk mendapatkan backlink berkualitas yang di sukai oleh mesin pencari :

•    Memberikan Testimonial

Bisnis mana yang tidak suka bila konsumennya memberikan umpan balik yang positif ? memberikan testimonial tentunya mempunyai kesempatan besar untuk website anda memperoleh backlink yang lebih besar. Karena disitu anda akan meninggalkan jejak di situs-situs lain. Akan lebih bagus jika situs tersebut kredibel dan relavan.

•    Meminta Review Dari Blogger

Jika anda ingin menjual sebuah produk dan ingin di kenal secara luas oleh masyarakat indonesia, anda bisa menggunakan Jasa Backlink Murah karena ini adalah cara mendapatkan backlink dengan mudah. Anda bisa menggunakan jasa mereka yang sudah profresional sehingga mereka pun bersedia untuk anda.

•    Memasukan Website ke Direktori Feedback

Beberapa website juga ada yang meminta untuk menggunakan feedback, diantaranya yaitu suggestion box. Dengan suggestionbox anda bisa mendapatkan kritik dan saran,situs ini juga anda dapat memahami keinginan yang di mau oleh konsumen karena suggestionbox memiliki fitur percakapan.

Disisi lain mereka juga bisa berkontribusi untuk ide-ide untuk membangun bisnis anda. Menggunakan cara ini tentunya cukup efektif karena mendapatkan backlink seo dari situs yang di kunjungi banyak orang.

•    Menggunakan Google+

Jika anda menambahkan link website anda di profil google+ dan dengan seiring bertambahnya interaksi di dunia sosmed, direct link ke website anda akan semakin banyak. Dengan google+ juga akan membantu  anda untuk mendapatkan banyak backlink berkualitas berkat Do Follow link. Yang artinya bahwa website anda sudah di tandai oleh google+ dengan website terpercaya. Jika anda bingung untuk memasukannya ? anda cukup memasukan link di bagian About.

•    Teknik Skyscraper

Brian Dean adalah orang yang pertama kali menemukan teknik seperti ini, dengan teknik ini sebuah artikel dapat banyka backlink berkualitas. Dengan cara anda harus mencari terlebih dahulu topik yang sedang popiler saat ini, tetapi dengan catatan topik tersebut yang berkaitan dengan bisnis anda dan telah di bagikan oleh banyak orang. Kemudian anda menulis ulang dengan cara pandang yang berbeda atau dengan pemikiran ( inisiatif ) anda.

Buatlah artikel yang menarik dan unik tetapi masih dalam konteks yang sama, contohnya sperti menulis laporan statistik ke dalam bentuk artikel yang singkat dan dapat di pahami oleh si pembaca.

Jangan lupa anda menaruh backlink ke sumber-sumber yang sesuai atau yang sering kali di share oleh banyak orang.

•    Broken Link Building

Dengan cara ini bisa mendapatkan backlink yang sering di gunakan oleh para pakar seo, dengan teknik nya menawarkan website anda sebagai backlink di website orang lain.
Caranya sangat mudah yaitu anda tinggal memberitahu kepada si pemilik blog bahwa ada salah satu link di artikel yang sudah mati,tidak bisa di buka atau sudah kadaluarsa ( broken ). Disitulah anda bisa menawarkan link anda dengan cara alternatif menggantikan broken link tersebut.

•    Backlink .Edu
Carilah situs-situs yang institusi pendidikan seperti yang berdomain .Edu karena di situlah banyak backlink yang cukup mudah untuk anda dapatkan. Selain tingkat relevansinya tinggi, strategi ini turut meningkatkan kredibilitas website Anda.

Bila kesulitan mencari website relevan yang sesuai niche, Anda bisa menggunakan cara seperti ini:

site:.edu "your keyword" misal site :.edu Jasa Backlink Murah
Memang backlink bukanlah segala-galanya dalam teknik SEO, karena konten yang berkualitas juga di butuhkan dalam sebuah situs agar tetap terus dikunjungi orang. Akan tetapi, Backlink berkualitas yang menuju ke website Anda bisa menjadi tolak ukur mesin pencari seperti Google untuk menaikkan pagerank Anda.

1 comment:


  1. Hello,

    we provide affordable and result-oriented SEO services, please give a chance to serve you.


    Thanks
    Admin: E07.net

    ReplyDelete